Index Kitab Henokh
1. Kitab Para Pengawas
1-5 : Perkataan Henokh tentang Nasib Orang-orang Jahat dan yang Benar pada
Masa Mendatang.
6-11 : Kejatuhan para Malaikat: Demoralisasi Umat Manusia: Syafaat para Malaikat atas nama Umat Manusia. Hukuman yang dinyatakan oleh Allah terhadap para Malaikat dari Kerajaan Mesianik. oleh Allah terhadap para malaikat, dan janji atas kerajaan Messias.
12-16 : Mimpi-Penglihatan Henokh: Syafaatnya untuk Azâzêl dan Malaikat yang jatuh: dan Pemberitaannya tentang Kehancuran mereka yang pertama dan terakhir.
17-36 : Perjalanan Henokh menembus Bumi dan Sheol.
2. Kitab Perumpamaan
38–44. Perumpamaan Pertama.
38. Penghakiman orang berdosa.
39. Tempat untuk orang-orang benar dan terpilih : yang terpuji dan diberkati.
40. 4 Malaikat Utama.
41. Rahasia Astronomi.
42. Tempat untuk orang-orang benar dan orang berdosa lanjutan.
43-44. Rahasia Astronomi lanjutan.
45-57. Perumpamaan kedua.
45. Tempat untuk orang murtad, adanya surga dan dunia baru.
46. Tentang sang "Anak Manusia".
47. Doa orang kudus untuk pembalasan dan tibanya kemenangan mereka.
48. Sumber mata air kudus : Sang anak manusia - tetaplah hidup dalam kekudusan dalam penantian.
49. Kekuatan dan kebijaksanaan dari orang-orang terpilih.
50. Kemegahan dan kemenagan dari orang kudus : bertobatnya tak bersunat.
51. Kebangkitan dihari penghakiman, dan pemisahan orang kudus dan pendosa.
52. 6 bukit logam dan yang terilih.
53-55. Lembah penghakiman : Hukuman atas malaikat : kumpulan orang terpilih.
56. Pertempuran terakhir, orang-orang tak bersunat melawan Israel.
57. Kembali bangsa Israel dari berbagai penjuru dunia.
58–71. Perumpamaan ke-3.
58. Berkat orang suci.
59. Petir dan Cahaya.
[[[Kitab Nuh]] berdasarkan sudut pandang Nuh]
60. Guncangan di Surga : Behemoth dan Leviahtan.
61. Penentuan Surga oleh para Malaikat : ganjaran untuk orang kudus.
62. Penghakiman atas para raja dan orang hebat : berkah untuk orang kudus.
63. Pertobatan sia-sia dari para raja dan orang hebat.
64. Penglihatan atas para malaikat yang jatuh ditempat penghukuman.
65. Ucapan Henokh untuk Nuh mengenai Banjir dan mewarisi segala penglihatannya.
66. Para malaikat air menjaga kapal Nuh.
67. Allah berjanji kepada Nuh : akan penghukuma para malaikat dan para raja zalim.
68. Michael dan Raphael terkejut pada dasyatnya penghukuman.
69. Nama dan tugas para (malaikat yang jatuh) Satan.
70. Pengangkatan Henokh ke surga (Menjadi malaikat).
71. Penghlihatan berikut Henokh di Surga.
3. Kitab Astronomi
72. Matahari.
73. Bulan.
74. Penanggalan Bulan.
76. Mata Angin.
77. 4 bagian bumi : 7 pegunungan, 7 sugai, 7 pulau.
78. Matahari dan Bulan : Pencahayaan bulan.
79-80. 1. Penghitungan musim.
81. Prasasti Surgawi dan Misi Enoch.
82. Pesan untuk Metusalah akan rahasia hukum Langit.
4. Kitab Penglihatan Mimpi
83–84. Mimpi pertama - penglihatan banjir bah
85. Mimpi kedua - penglihatan sejarah dunia dan berdirinya kerajaan Sang Messias.
86. Kejatuhan manusia dan demoralisasi umat manusia.
87. Kedatangan 7 malaikat agung
88. Penghukuman malaikat jatuh oleh Malaikat angung.
89:1–9. Banjir bah dan Nuh.
89.10–27. Dari kematian Nuh ke kisah keluarnya bangsa Israel dari Mesir.
89.28–40. Israel di padang pasir, pemberian Torah, memasuki Kanaan.
89.41–50. Sejarah Hakim-hakim dan pembangunan bait Allah.
89.51–67. 2 kerajaan Israel & Yehudah, hingga kehancuran Yerusalem.
89.72–77. Periode kedua - dari masa Cyrus hingga Alexander Agung.
90.68–71. Periode pertama dibawah kepimimpinan malaikat - Kehancuran Yerusalem hingga kembali dari Babilon.
90.1–5. Periode ketiga - dari Alexander Agung hingga dominasi Greko-syria.
90.6–12. Periode ke-empat - Greko-syria hingga pemberontakan Makabe.
90.13–19. Penyerangan terakhir kaum tak bersunat kepada kaum Yahudi.
90.20–27. Penghakiman akan malaikat yang jatuh, para gembala, kaum murtad.
90.28–42. Yerusalem baru, bertobatnya sisa-sisa kaum tak bersunat, kebangkitan orang kudus, Mesias.
5. Surat Henokh
91:1–10, 18–19. Peringatan Henokh kepada anaknya.
93, 91:12–17. Minggu-minggu menjelang Kiamat.
91.12–17. 3 Minggu terakhir.
94.1–5. Peringatan untuk orang kudus.
94.6–11. Penderitaan orang berdosa.
95. Duka Henokh : permulaan penderitaan orang berdosa.
96. Tanah pengharapan untuk orang kudus.
97. Pedagang jahat dan pemilik harga jarahan.
98. Dosa dicatat di surga.
99. Hari terakhir kejahatan orang tak bertuhan.
100. Penutup
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Apakah Abraham Berasal Dari Ur atau Haran?
Abraham berasal dari kota Haran dan bukan dari kota Ur-Kasdim, ya itulah pendapat beberapa para ahli biblikal moderen, mengapa mereka berpen...
-
Kitab dari malaikat Raziel. Setelah pengusiran Adam dari taman Firdaus, ia berdoa kepada Allah dan berbicara tentang pertobatannya serta p...
-
Sennacherib (705-681 SM; 24 thn) /*** Raja Yehuda: Hizkiah (727-698 SM), Manasseh (698/697-642 SM). Ratu Arab: Shamsi (733-713 SM), Ya...
-
Indeks kitab Henokh 3. Kitab Astronomi Matahari Bab 72 1 Kitab jalur benda-benda langit dari surga, hubungan-hubungan masing- masing, m...
kitab Henokh termasuk dalam kanonisasi Alkitab versi Gereja Ortodoks Ethiopia
BalasHapuskitab Henokh tidak terdapat dalam kanon Perjanjian Lama gereja Katolik
BalasHapusKitab henok mirip dengan naskah yang gagal
BalasHapusTidak akurat dan banyak kalimat yang terputus putus tanpa ada penghujung perkataan
Henokh adalah tokoh Alkitab
BalasHapusKitab Henokh harusnya menjadi bagian kitab perjanjian lama. Dan isinya mengenai keseluruhan riwayat adam yang jatuh ke dalam dosa, perdamaian melalui Isa Al Masih, hingga penghakiman terakhir oleh Isa Al Masih. Ini seperti miniatur Al Kitab secara keseluruhan.
BalasHapusKitab Henokh harusnya menjadi bagian kitab perjanjian lama. Dan isinya mengenai keseluruhan riwayat adam yang jatuh ke dalam dosa, perdamaian melalui Isa Al Masih, hingga penghakiman terakhir oleh Isa Al Masih. Ini seperti miniatur Al Kitab secara keseluruhan.
BalasHapusKita harus menerima kitab henok alasannya Anak Manusia banyak dijelaskan disini .haleluyah
BalasHapus